Senin, 12 Oktober 2015

PSIDII FOLIUM


Nama lain : daun jambu biji
Nama tanaman asal : Psidium guajava
Keluarga : Myrtaceae
Zat berkhasiat utama/isi : zat penyamak 9 %, minyak atsiri yang berwana kehijauan dan berisi egenol
Penggunaan : antidiare, adstringensia
Pemerian : bau aromatic, rasa sepat keterangan lain
Jambu batu (Psidium guajava) atau sering juga disebut jambu biji, jambu siki dan jambu klutuk adalah tanaman tropis yang berasal dari Brazil, disebarkan ke Indonesia melalui Thailand. Jambu batu memiliki buah yang berwarna hijau dengan daging buah berwarna putih atau merah dan berasa asam-manis. Buah jambu batu dikenal mengandung banyak vitamin C.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar